Bali Amazing Race VW Safari

Bali Amazing Race VW Safari dengan mengunakan kendaraan Volkswagon Clasic  adalah salah satu Program Outbound Bali yang dikemas dengan rancangan yang menarik, dimana program akan dimulai dari Ice Breaking di halaman parkir hotel tempat menginap peserta. Ice Breaking tentunya akan memberikan suatu penyegaran dan penarik konsentrasi serta peserta diajak releksasi agar kekakuan birokrasi terlepas dari suasana yang akan diikuti selanjutnya. Semua peserta akan diajak menjadi gembira. Dalam suasana yang gembira yang akan dirasakan peserta Bali Amazing Race, kemudian akan diberikan suatu clue untuk melanjutakan perjalanan menuju pos berikutnya. Dalam perjalanan ke beberapa pos yang telah ditentukan, pada masing-masing pos tersebut, peserta akan diberikan suatu permainan yang dirancang menggunakan muatan lokal dengan suatu modifikasi aturan dan kategori permainan.

Bali Amazing Race VW Safari dengan beberapa contoh dengan rancangan muatan lokal

  • Membuat Canang: Canang adalah sebuah hasil karya Budaya Bali yang digunakan untuk sarana persembahyangan oleh Umat Hindu di Bali. Adapun bahan yang digunakan yaitu janur, bunga dan bahan lainnya dengan menggunakan alat bantu peralatan yang telah disesuaikan.
  • Menari Bali: Tarian yang akan dipilihkan dengan dasar-dasar yang mudah dilaksanakan oleh peserta outbound. Secara garis besar tari Bali memiliki tiga bagian pokok yang tidak bisa dipisahkan satu dengan yang lainnya yang merupakan satu kesatuan wiraga (gerakan), wirasa (penjiwaan) dan wirama (irama). Dasar-dasar Tari Bali meliputi:
    • Agem adalah sikap dasar atau sikap pokok dari tari Bali
    • Tandang merupakan gerakan yang menyambungkan antara gerakan pokok (Agem) sikap tangan dan kaki
    • Tangkep adalah mimik atau ekpresi penari untuk menggambarkan makna dari tarian yang sedang dibawakan seperti: Maniscerungu (senyum sambil mendelikkan mata), luru (ekspresi kegembiraan) dan encahcerungu (perubahan dari satu mimik ke mimik lainnya)
  • Membuat Gebogan: Salah satu hasil karya Budaya Bali juga, yang digukan sebagai sarana untuk mekiis atau mepeed (saalah satu upacara dengan metode parade atau berjalan dari suatu lokasi upacara menuju tempat upacara lainya)
  • Melukis

 

Pengalaman Outbound Tema Amazing Race Yang Luar Biasa

Beberapa program kegiatan Bali Amazing Race diatas bertujuan agar peserta mendapat pengalaman baru tentang Bali, dengan beberapa modifikasi yang dirancang agar peserta mendapatkan suatu velue dari analogi kegiatan tersebut. Ranacangan program yang tidak meneganggakan namun serius.

 

Paket Bali Amazing Race VW Safari – Full Day

 

Harga

Meyesuaikan jumlah peserta.

Sudah Termasuk

  • Welcome Drink
  • Coffee Break
  • Makan Siang
  • Bali Amazing Race (Fasilitator & Peralatanya)
  • Ijin Lokasi Pemakaian Area
  • Wisata Belanja atau Shoping (Pasar Seni Krisna)
  • VW Safari
  • BBM
  • Sopir

Itinerary

Pukul 08.30:

  • Usai Sarapan Pagi di hotel, Ice Breaking  halaman hotel

Pukul 09.30:

  • Tiba Pos 1
  • Sebuah clue akan membuat masing-masing regu akan bekompetisi untuk menyelesaikan clue
  • Dan regu yang menyelesaikan paling dulu akan berangkat terlebih dahulu
  • Peserta juga diberikan clue untuk menemukan post 2

Pukul 10.15:

  • Tiba Pos 2
  • Sebuah clue akan membuat masing-masing regu akan bekompetisi untuk menyelesaikan clue
  • Dan regu yang menyelesaikan paling dulu akan berangkat terlebih dahulu
  • Peserta juga diberikan clue untuk menemukan post 3

Pukul 10.15:

  • Berangkat menuju Pos  3
  • Sebuah clue akan membuat masing-masing regu akan bekompetisi untuk menyelesaikan clue
  • Dan regu yang menyelesaikan paling dulu akan berangkat terlebih dahulu
  • Peserta juga diberikan clue untuk menemukan post 4

Pukul 10.30:

  • Tiba di Pos 3
  • Mencari sebuah benda di sekitar Pos 3 dengan clue yang diberikan oleh fasilitator.

Pukul 10.45:

  • Dilanjautkan ke Pos 4
  • Peserta akan diberikan clue untuk menemukan Pos 5

Pukul 11.00:

  • Peserta Tiba di Pos 5
  • Mencari sebuah benda di sekitar Pos 2 dengan clue yang diberikan oleh fasilitator.
  • Kemudian dilanjutkan menuju Pos 6

Pukul 11.15:

  • Tiba di Pos 6
  • Peserta akan diberikan clue untuk menemukan sebuah benda di Pos 3
  • Dan diberikan clue untuk menemukan Pos 7

Pukul 11.30:

  • Tiba di Pos 7
  • Coffee Break
  • Dilanjutkan dengan Fun Team Building Game – Balinese Creative. Dari benda-benda yang diperoleh di setiap pos, pererta akan diberikan clue menyelesaikan sebuah hiasan Bali. Hiasan Bali tersebut adalah gebogan, di mana hiasan ini sering dipergunakan untu acara Mepeed (sejenis parade atau iring-iringan pada upacara / acara tertentu di Bali) – Permainan ini adalah analogi sebuah management dimana pentingnya suatu kerjasama dan kreativitas individual dan kelompok pada divisi atau department masing-masing.

Pukul 12.00:

  • Penilaian untuk Fun Team Building Game – Balinese Creative dan persiapan Final Project
  • Katagori pemenang akan dilihat dari hasil yang terbaik, baik dari sisi kerapian dan keindahan yang dikreasikan peserta.

Pukul 12.15:

  • Final Project
  • Final Project ini menggunakan Mepeed (sejenis parade atau iring-iringan pada upacara / acara tertentu di Bali) di sekitar Warung Janngar Ulam, mepeed ini sebagai analogi sebuah management untuk menyatukan Visi dan Misi Sebuah perusahaan. Karena terlihat bahwa dalam Mepeed ini adalah semua regu menjadi satu kesatuan dengan tugas dan peran berbeda-beda. Sebagian peserta akan ada yang terlibat sebagai penabuh (Pemain Instrument Musik Bali), sebagian lagi terlibat sebagai pembawa gebogan, dan sebagian lainya terlibat sebagai pengiring.

Pukul 12.30:

  • Makan Siang dan relaxing

Pukul 13.30:

  • Menuju Pasar Seni Krisna

Pukul 14.30:

  • Tiba di Pasar Seni Krisna (Wisata Shopping)

Pukul 17.00:

  • Kembali ke hotel

Pukul 18.00:

  • Tiba di hotel

Discount

Untuk mendapatkan harga terbaik, mohon informasi detail rencana program dan jumlah peserta.

 

Messege

9 + 4 =

Outbound

Outbound Bali

Outing

Outing Bali Armada Adventure 2022 - Header Image

Gathering

Gathering Bali

Adventure

Adventure Bali

Most Popular

60 Lokasi atau Tempat Outbound di Bali Paling Menarik
Home
Contoh Tema Acara Outbound Untuk Karyawan Perusahaan
Outbound Bali
Gathering Bali
Recent Event Outbound Outing Gathering di Bali
Games Family Gathering Perusahaan atau Kantor
Adventure Bali Luwus Camp
7 Tempat atau Lokasi Outbound di Bedugul Bali
Outing Bali

Informasi Terbaru

Klik Disini

Information

24 Hours Information Service:
081 238 705 705